Teknologi

TYCI Jelang 19 Tahun, Uji Coba Yaris Cross Hybrid dengan Efisiensi BBM yang Mengejutkan!

×

TYCI Jelang 19 Tahun, Uji Coba Yaris Cross Hybrid dengan Efisiensi BBM yang Mengejutkan!

Sebarkan artikel ini
TYCI Jelang 19 Tahun, Uji Coba Yaris Cross Hybrid dengan Efisiensi BBM yang Mengejutkan!
tyci Jelang 19 Tahun, Uji Coba Yaris Cross Hybrid dengan Efisiensi BBM yang Mengejutkan!

Toyota Yaris Club Indonesia merayakan hari jadi yang ke-19. Rangkaian kegiatan makin seru, mereka mengadakan lomba adu irit dengan unit tes Yaris Cross Hybrid Electric Vehicles (HEV).

TYCI melakukan kegiatan bersama di Samudera Beach Hotel, Pelabuhan Ratu, Sukabumi pada 27 September 2025. Perayaan ini diikuti oleh sekitar 150 anggota TYCI dengan 60 unit mobil Yaris berbagai generasi.

Sesampainya di Sukabumi, acara dilanjutkan oleh penghijauan wilayah sekitar hotel dengan penanaman 19 pohon secara simbolis.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *