Teknologi

“Siap-siap, Bakal Ada Operasi Zebra! Pengemudi Harus Waspadai Ini!”

×

“Siap-siap, Bakal Ada Operasi Zebra! Pengemudi Harus Waspadai Ini!”

Sebarkan artikel ini
“Siap-siap, Bakal Ada operasi zebra! Pengemudi Harus Waspadai Ini!”

Bagi seluruh pengguna jalan di Indonesia, siap-siap untuk menghadapi agenda rutin tahunan dari Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri, yaitu Operasi Zebra.

Kepala Korlantas Polri Inspektur Jenderal Polisi Agus Suryonugroho mengatakan Operasi Zebra berlangsung sebelum Operasi Natal dan Tahun Baru (Nataru). Operasi penertiban lalu lintas ini dijadwalkan akan segera dilaksanakan secara serentak di seluruh wilayah Indonesia, sebagai langkah awal untuk menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (kamseltibcarlantas) menjelang libur panjang Nataru.

“Operasi Zebra itu nanti saya akan menekankan kaitannya dengan kamseltibcarlantas,” kata Kepala Kakorlantas Polri Inspektur Jenderal Polisi Agus Suryonugroho dalam keterangannya di Jakarta, dikutip Jumat, (7/11/2025).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *