Teknologi

“Merek Motor Asal China Ini Punya Ambisi Turun di Kelas MotoGP, Apakah Mereka Bisa Bersaing?”

×

“Merek Motor Asal China Ini Punya Ambisi Turun di Kelas MotoGP, Apakah Mereka Bisa Bersaing?”

Sebarkan artikel ini
“Merek Motor Asal China Ini Punya Ambisi Turun di Kelas MotoGP, Apakah Mereka Bisa Bersaing?”

Pabrikan sepeda motor asal China, CFMoto, rupanya menyimpan ambisi besar untuk naik kelas ke ajang balap motor paling prestisius di dunia, MotoGP. Keinginan tersebut dikonfirmasi langsung oleh pemilik tim Aspar, Jorge Martinez Aspar, yang saat ini bekerja sama erat dengan CFMoto di Moto2 dan Moto3.

Tim Aspar memang berlaga di bawah bendera CFMoto di dua kelas tersebut memberikan eksposur global yang besar bagi pabrikan asal negeri tirai bambu itu. Hasilnya pun tidak main-main. Dengan menggunakan motor berlogo KTM di Moto3, tim CFMoto Aspar sukses menjuarai kejuaraan dunia kelas Moto3 2024 bersama David Alonso, dan kembali dijagokan juara lagi pada 2026 bersama Maximo Quiles.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *