
perusahaan swasta maupun instansi pemerintah kerap menggelar outing untuk para pekerjanya. Mereka tak sekadar diajak jalan-jalan, tapi ada pembelajaran di sana.
Setidaknya sekali dalam setahun, perusahaan swasta maupun instansi pemerintah akan menggelar kegiatan outing, team building maupun gathering.
Aktivitas-aktivitas itu ternyata terbukti mampu meningkatkan loyalitas, memperkuat kolaborasi, dan membentuk budaya kerja yang lebih sehat, melalui pendekatan yang segar dan menyatukan antar anggota team.







