
Tahun ini, Suzuki telah meluncurkan andalan baru di segmen SUV compact lewat model Suzuki Fronx. Ke depan, Suzuki sudah menyiapkan untuk meluncurkan mobil baru lagi.
Suzuki Fronx telah meluncur sejak akhir bulan lalu. Suzuki Fronx diharapkan bisa menggairahkan pasar otomotif Indonesia yang sedang lesu.
Namun tak berhenti sampai Suzuki Fronx. Suzuki juga telah menyiapkan amunisi baru untuk pasar otomotif Indonesia.







