Teknologi

Hasil MotoGP Belanda 2025: Marquez Juara, Bezz Kedua, Pecco Ketiga – Update 1

×

Hasil MotoGP Belanda 2025: Marquez Juara, Bezz Kedua, Pecco Ketiga – Update 1

Sebarkan artikel ini
Hasil MotoGP Belanda 2025: Marquez Juara, Bezz Kedua, Pecco Ketiga - Update 1
hasil motogp belanda 2025: Marquez Juara, Bezz Kedua, Pecco Ketiga – Update 1

Hasil MotoGP Belanda 2025 bisa Anda simak di sini. Marc Marquez sukses keluar sebagai juaranya, diikuti Marco Bezzecchi, dan Francesco Bagnaia di tempat ketiga. Seperti apa jalannya balapan di negeri kincir angin?

Seri kesepuluh MotoGP 2025 berlangsung di Sirkuit Assen, Belanda. Balap utama kelas Moto3, Moto2, dan MotoGP diselenggarakan Minggu (29/6/2025). Balap kelas MotoGP diselenggarakan sebanyak 26 lap dengan kondisi cuaca yang cerah.

Pada lap pertama, Francesco Bagnaia langsung memimpin di depan, diikuti Marc Marquez, Alex Marquez, dan Marco Bezzecchi. Sementara Fabio Quartararo yang mulai dari pole position justru tercecer ke urutan ketujuh. Rider asal Prancis itu melakukan start yang kurang bagus dan sempat kontak dengan Marquez dan Franco Morbidelli.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *