Travel

Keindahan Raja Ampat Terancam Rusak oleh Tambang Nikel, KLH Turun Tangan – Update 1

×

Keindahan Raja Ampat Terancam Rusak oleh Tambang Nikel, KLH Turun Tangan – Update 1

Sebarkan artikel ini
Keindahan Raja Ampat Terancam Rusak oleh Tambang Nikel, KLH Turun Tangan - Update 1
Keindahan Raja Ampat Terancam Rusak oleh Tambang Nikel, klh Turun Tangan – Update 1

Keindahan Raja Ampat terancam sirna akibat pertambangan nikel. Sekretaris Utama Kementerian Lingkungan Hidup (KLH)/Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (BPLH) Rosa Vivien Ratnawati mengatakan sedang menindaklanjuti keberadaan tambang nikel di raja ampat, Papua Barat Daya itu.

“Saya hanya bisa menanggapi sedikit, karena Deputi Gakkum juga sudah menindaklanjuti itu,” kata Sekretaris Utama (Sestama) KLH/BPLH Vivien ketika ditemui di sela-sela Sarasehan 45 Tahun Kalpataru di Kuta, Bali, dikutip dari Antara , Kamis (5//6/2025).

“Kemudian sedang melakukan pengembangan-pengembangan untuk langkah penegakan hukum,” dia menambahkan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Travel

[judul] Kampus Universitas Indonesia (ui) di Depok tak…