Travel

[Menggugah Imajinasi: Makau Gaet Pasar Baru dengan Wisata Edukasi]

×

[Menggugah Imajinasi: Makau Gaet Pasar Baru dengan Wisata Edukasi]

Sebarkan artikel ini
[Menggugah Imajinasi: Makau Gaet Pasar Baru dengan Wisata Edukasi]
[Menggugah Imajinasi: makau Gaet Pasar Baru dengan Wisata Edukasi]

Makau membidik pasar baru pariwisata. Kawasan berjuluk Las Vegas-nya Asia itu mengembangkan wisata edukasi atau perjalanan studi dan pembelajaran berbasis pengalaman.

Mengutip Macau Business , Senin (19/5/2025) inisiatif itu terungkap dalam pesan singkat dari Kantor Pariwisata Pemerintah Makau (MGTO) kepada legislator Song Pek Kei. Song sebelumnya menanyakan arah kebijakan pemerintah dalam mengembangkan sektor pariwisata kota.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *