Travel

Niatnya Lihat Taj Mahal, eh Malah Dia yang Jadi Pusat Perhatian: Kisah Menakjubkan di India!

×

Niatnya Lihat Taj Mahal, eh Malah Dia yang Jadi Pusat Perhatian: Kisah Menakjubkan di India!

Sebarkan artikel ini
Niatnya Lihat Taj Mahal, eh Malah Dia yang Jadi Pusat Perhatian: Kisah Menakjubkan di India!
Niatnya Lihat Taj Mahal, eh Malah Dia yang Jadi Pusat Perhatian: Kisah Menakjubkan di India!

Pengalaman menggelikan dirasakan turis saat berkunjung ke Taj Mahal, India. Berniat datang untuk melihat objek wisata itu, eh malah dia yang menjadi pusat perhatian.

Perempuan bernama Aaliyah Denning membagikan momen menggelikan itu melalui media sosial Instagram. Kini video itu viral setelah ditonton lebih dari 500 ribu kali. Dalam video pendek tersebut, Aaliyah tampak berpose bersama seorang pria India. Di saat bersamaan, teman-teman pria India itu dengan antusias memotret mereka dari berbagai sudut.

“Ketika kamu datang ke India untuk melihat atraksinya, malah kamu yang jadi atraksinya,” tulis Aaliyah dalam videonya yang dikutip dari Mint , Minggu (25/10/2025).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *