Teknologi

Polytron Luncurkan Charger Cepat untuk Motor Listrik, Harga Rp3 Jutaan

×

Polytron Luncurkan Charger Cepat untuk Motor Listrik, Harga Rp3 Jutaan

Sebarkan artikel ini
Polytron Luncurkan Charger Cepat untuk Motor Listrik, Harga Rp3 Jutaan
Polytron Luncurkan Charger Cepat untuk Motor Listrik, Harga Rp3 Jutaan

Polytron resmi merilis portable fast charging 25 A. Alat pengisian daya portabel ini untuk motor listrik Fox 200, Fox 350 dan Fox 500.

Polytron menyebut peluncuran portable fast charging ini dilatarbelakangi oleh maraknya penggunaan fast charger aftermarket dengan standar keamanan yang tidak teruji. Penggunaan charger yang tidak sesuai spesifikasi berisiko menimbulkan berbagai dampak serius, mulai dari penurunan performa baterai, korsleting listrik, hingga potensi panas berlebih.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *