Travel

[Wacana Stairlift di Candi Borobudur: DPR Minta Kajian Dulu, Jangan Asal Pasang]

×

[Wacana Stairlift di Candi Borobudur: DPR Minta Kajian Dulu, Jangan Asal Pasang]

Sebarkan artikel ini
[Wacana Stairlift di Candi Borobudur: DPR Minta Kajian Dulu, Jangan Asal Pasang]
[Wacana Stairlift di Candi Borobudur: DPR Minta Kajian Dulu, Jangan Asal Pasang]

Usulan pemasangan stairlift permanen di Candi Borobudur menuai sorotan. Wakil Ketua Komisi X DPR, Lalu Hadrian Irfani, meminta pemerintah tidak gegabah dan mengedepankan kajian teknis serta arkeologis sebelum mengambil keputusan.

Dia mengatakan pemasangan stairlift dengan tujuan meningkatkan aksesibilitas juga berpotensi mengganggu keaslian struktur dan estetika candi Buddha di Magelang, Jawa Tengah itu yang masuk dalam daftar Warisan Budaya UNESCO itu. Dia juga menekankan pentingnya melibatkan UNESCO dan para ahli konservasi dalam prosesnya.

“Pelestarian nilai historis dan arsitektural harus jadi pertimbangan utama,” kata Lalu, Sabtu (31/5/2025).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *